Baitul Mal Abdya Terima Zakat Rp500 Juta dari Bank Aceh Syariah - Laman 2 dari 2

Baitul Mal Abdya Terima Zakat Rp500 Juta dari Bank Aceh Syariah

Laporan: Redaksi
Pj Bupati Abdya, Darmansah menerima zakat perusahaan Bank Aceh senilai Rp500 juta, yang diserahkan langsung oleh Wapim BAS Cabang Blangpidie, Hendra Eka Putra di pendopo bupati setempat, Jumat (14/6/2024). (Foto: Acehglobal / Istimewa)

Informasi yang diterima, zakat yang disalurkan Bank Aceh Syariah ini merupakan hasil deviden perusahaan yang diserahkan ke setiap Baitul Mal Kabupaten/Kota di seluruh Aceh dengan nominal sama masing-masing senilai Rp500 juta. (*)

Simak berita dan artikel lainnya di Google News dan ikuti saluran kami di Channel WhatsApp

Tutup