“Nantinya data-data yang dapat dijadikan acuan pengembangan wilayah setempat yang dipetakan juga akan tersedia secara lengkap,” demikian pungkas Heriansyah.
Pelatihan ini akan diisi oleh instruktur yang berasal dari praktisi pengukuran pertanahan BPN dan praktisi sosial Earthworm Foundation Indonesia yang telah berpengalaman, yaitu Heriansyah, Dimaswari Sefrizal, Arie Febiansyah Pasaribu, Mainul Sofyan dan Tengku Putro Intan Quratul Aini.(*)
Halaman