Lokasinya yang hanya berjarak sekitar satu jam dari Bandara Internasional Ngurah Rai menjadikannya salah satu properti paling eksklusif di Pulau Dewata.
Di situs resmi perusahaan, Trump Organization menggambarkan proyek ini sebagai hunian mewah yang menawarkan “pengalaman hidup kelas dunia dengan pemandangan laut dan lapangan golf yang menakjubkan”.
“Semua kamar tidur menawarkan pemandangan lapangan golf dan laut yang memukau, untuk memastikan Anda mendapatkan kenyamanan terbaik,” tulis keterangan resmi Trump Organization.(*)
Halaman
Sumber: Kompas
Simak berita dan artikel lainnya di Google News dan ikuti saluran kami di Channel WhatsApp
Tinggalkan Balasan