Selain itu, lanjutnya, di jalan H Ilyas juga kerap terlihat mobil angkutan yang bongkar muat tanpa ada pihak yang menegurnya. Hal itu kerap sekali terjadi mulai pagi, menjelang siang, bahkan hingga sore hari.
“Harapannya Pemkab Abdya segera mencari solusi mengambil langkah yang tepat dan bijak agar kondisi pasar induk Abdya menjadi lebih tertib dan teratur, jadi tidak terkesan tak terurus, dan masyarakat yang melintasi jalan H Ilyas dan sekitarnya juga nyaman khususnya saat berbelanja,” pungkas Ikhwan.(*)
Halaman
Simak berita dan artikel lainnya di Google News dan ikuti saluran kami di Channel WhatsApp